SkyscraperCity Forum banner

Pekanbaru, Riau - Sumatra's Economically-progressive City (7th thread)

133K views 722 replies 42 participants last post by  nowan 
#1 · (Edited)
THe previous thread already surpassed 700(+60) posts . Which already violates SSC regulation.. Therefore, because it seems noone wants to start a thread. Let me start myself. To other Pekanbaru fellas, please guy ... THis is our thread. It is unnecessary to ask my permission to start the new thread when the existed thread already surpass 700 posts.

Hehehe. I try hard to be much more active like previous years. But, FYI it is my final year of studying at university (hoping so).. so, some dormancy state of mine would be found as regular bases... Sorry, cant help for this...

Masih kecewa nih, account photobucket-ku udah OVERQUOTA... Sebenarnya pemindahan ke MULTIPLY sudah berjalan 100% dari berbulan-bulan yang lalu. Tapi, masalah besarnya adalah aku harus menghabiskan waktu untuk menukar LINK dalam setiap POSTINGAN itu yang susah.... apalagi aku sudah ada 11 ribu-an post di sini... Ditambah, SSC hanya membenarkan SEARCH-ing untuk 1000 posts terakhir saja :hammer: ... Jadi edit LINK yang bisa dilakukan cuman yang halaman depan aja.. SOrry banget untuk yang satu ini!!

======================================




Alhamdulillah! Puji Syukur disampaikan ke hadirat Allah SWT, karena thread ini akhirnya telah mencapai thread ke-7 !!!

Why, I decided to choose that title .... Since, Pekanbaru recorded 8.9% economical growth in 2007..... I bet, it must be one of the highest in Indonesia. Since, Indonesia as a whole just recorded about 6% in 2007 ;) ... Thau

It is also not ECONOMICALLY-PROGRESSIVE, but also DEMOGRAPHICALLY-PROGRESSIVE ,,, in 2000, Pekanbaru population were recorded in 580 thousand notches. While, now in 2008... It already reaches 800 thousand inhabitants :cheers:

People will not come to certain city with such a big scale like Pekanbaru does, If Pekanbaru is just all the same like any other cities... isn't it ??? :naughty: ...
==========================

Previous thread already got 700 posts :)

LINK THREAD LAMA ...
Pekanbaru 6th thread
Pekanbaru 5th thread
Pekanbaru 4th thread
Pekanbaru 3rd thread
Pekanbaru 2nd thread
Pekanbaru 1st thread
-======================================
=======================================

PEKANBARU KOTA BERTUAH

BERSIH
TERTIB
USAHA BERSAMA
AMAN
HARMONIS

======================================

Pekanbaru dan Riau itu adalah entitas yang tidak dapat dipisahkan, jadi dalam judul thread ke-7 ... aku tetep pake kata "RIAU" :banana: ... Gak papa, kan?? Lagipula media nasional setiap nyebutin kata Pekanbaru pasti disandingkan dengan kata Riau. Soalnya RIAU itu lebih populer dari Pekanbaru,.... Gak percaya ??? Cek aja pakai GOOGLE TREND :nuts:


==================

PEKANBARU IN VIDEO​



Tribute to PEKANBARU, Kota Bertuah - Bumi Lancang Kuning ... THe video I made for my lovely hometown, which I made-recorded-edited myself several years ago :)

http://www.youtube.com/watch?v=b7B1BQ2kRvQ


BATAVIA AIR B737-300 coming from Batam landing in SUltan Syarif Kasim II AIrport From NORTHERN RUNWAY , FLYING OVER PEKANBARU Central *REALLY COOL VIDEO , an aerial view starting from MINAS and RUMBAI until landing at the airport (Western Aerial View including Sukajadi, Arengka, Nangka, Arifin Ahmad)

http://www.youtube.com/watch?v=lm_mJy2kmQA

REKAP PEMBANGUNAN PEKANBARU TAHUN 2007

http://www.youtube.com/watch?v=jWibx5oiKNE

PROYEK KAWASAN INDUSTRI TENAYAN & KAWASAN WISATA DANAU BUATAN

http://www.youtube.com/watch?v=DspIjF-w-qM
[/B]​
 
See less See more
#71 ·
Setelah 12 tahun, akhirnya menginjakkan kaki di Pekanbaru lagi. klo dulu cuma numpang lewat aja, kali ini liburan di rumah kk.

Mal SKA, mirip dengan MaRI (Mal Ratu Indah) di Makassar, punyanya Kalla Group


Gubernuran


TransMetro Pekanbaru pas lagi berhenti di lampu merah depan Gubernuran




Masjid Agung An-Nur, beberapa kali tarwih di sini. sayang atapnya ada yg bocor


Ini yang minta sumbangan gempa, dekat hotel imperial tempat sebagian besar pendukung surya paloh nginap. keliatan bus pendukung surya paloh


Sebelum pulang ke Makassar, jalan2 ke pasar buah beli oleh2 coklat
 
#79 ·
Itu RS Eka Internasional memang bagus banget ..... Di Tangerang Selatan juga ada, tuh ... di kawasan BSD City... RS itu punya Sinar Mas Group. Siap baru tahun 2009, kan ??? ;)


Kalau bicara mewah, ya RSUD Arifin Ahmad yang bangunan 6 tingkat yang baru jadi tahun 2006 itu juga agak keren dalamnya (kayak RS Swasta :D) ... Awalbros sebenarnya keren juga, kok :D hehehe .....
 
#78 ·
waw...pekanbaru mantab!!! btw, jmlh penduduk pekanbaru brpa ya?

bangunan gubernuran ma perpustakaan nya keren dan futuristik, jrg ada bngunan spt itu di indonesia, bhkan di jakarta sekalipun....

mudahan gw bisa ke pekanbaru pas PON 2012 nanti ya... kemarin pas PON 2008 di samarinda, gw smpat pny beberpa kenalan dari pekanbaru, rata2 mereka jg baru kali pertama ke kalimantan, utamanya samarinda.... klo diliat dr pic di sini, smd msh jauh dr pekanbaru..... :)
 
#80 ·
Tahun 2005 (data resmi BPS), adalah 717 ribu jiwa.
Tahun 2009 (kalau baca dari RIAUPOS), sektiar 780 ribu jiwa .. Tambah sama kawasan Pemukiman di luar garis perbatasan Kota Pekanbaru -- KEcamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar (sekitar 12 km dari Pusat Kota) mungkin sekitar 820 ribu-an kali ya ... Itu juga udah Overestimate banget, kurasa mungkin angka under-estimate nya sekitar 800 ribu kali ya ... Soalnya, aku kurang yakin berapa penduduk kawasan Perumahan Dutamas sama Pandau Permai (perumahan paling populer dan terbesar di kawasan sekitaran Pekanbaru)
 
#86 ·
klo soal ad peningkatan aq akui deh...:banana:
dri pglaman aq aj..untuk rute ter. akap - kulim..(arah k rumah aq) udh rame..udah ad pnumpang tetap..cuma kapan y tiket ny pke yg elektronik,,masa' cuma tiket manual,..hoho,,
tpi mmg butuh perluasan jalan deh spnjng har. raya dan arah alam mayang..kndaran udah mulai ramai dsana..dan macet lmyan sering trjadi d berbagai persimpangan..
 
#92 ·
Ada berita menarik :)

Universitas Riau Ciptakan Mobil Listrik

Pekanbaru - Universitas Riau kembali menunjukkan langkah inovatifnya dengan menciptakan sebuah mobil listrik yang ramah lingkungan.


Mobil tersebut diberi nama Ureca (University Of Riau Eco Car) yang artinya kendaraan Unri yang ramah lingkungan. Kendaraan tersebut diciptakan oleh beberapa mahasiswa semester akhir Jurusan Teknik Mesin Unri dengan dibimbing oleh dosen-dosen yang berkompeten di bidangnya.

Mobil yang tidak menggunakan Bahan Bakan Minyak (BBM) ini memang sengaja dimodifikasi berbentuk seperti mobil jeep dengan memiliki kemampuan membawa beban seberat 400 kilogram. Selain itu mobil memiliki kemampuan menempuh jarak 100 kilometer untuk tiap satu baterai yang telah didesain sedemikian rupa dengan hanya memiliki kecepatan maksimal 25 kilometer/jam.



Pembantu Rektor Empat Universitas Riau Dr Adhy Prayitno MSc mengatakan pada mulanya ide ini muncul ketika para akademisi Unri mencari solusi untuk menciptakan sarana transportasi yang dapat dimanfaatkan di dalam kampus.

"Mobil yang didesain agar ramah lingkungan ini akan diluncurkan secara resmi pada tanggal 18 Oktober 2009 saat acara Unri Scientech Exp 2009. Mobil yang menggunakan baterai dengan daya 36 volt ini pada awalnya bernama Erica (Elektric Riau Car), namun dengan berbagai pertimbangan diganti dengan Ureca,’’ ujar alumni pendidikan Doktor di salah satu universitas di Inggris tersebut.

Saat dikonfirmasi mengenai kelanjutan temuan inovatif tersebut, Adhy mengatakan ke depannya mobil ini akan didesain lagi menjadi sebuah bus dengan memanfaatkan energi cahaya matahari, sehingga tidak ada batasan dalam memperoleh energi. Kendaraan tersebut nantinya akan dijadikan armada transportasi untuk para mahasiswa dan staf di Unri. (Batam Cyber Zone.com)
 
#93 ·
Pekanbaru Theme Park : Labersa Waterpark

Oke, kali ini aku akan ekspos mengenai keberadaan

The Labersa Waterpark





Warga Pekanbaru punya satu lagi tempat bermain terlengkap. Sebuah taman air (waterpark) yang diresmikan di kota bertuah Pekanbaru.





Obyek wisata baru Labersa Waterpark lokasinya dalam lingkungan Labersa Property di daerah Kabupaten Kampar. Labersa sendiri adalah kompleks wisata terpadu yang mempunyai fasilitas hotel berbintang lima. Golf course 27 hole yang luasnya mencapai 300 hektare.




Taman wisata air Labersa waterpark memang menampilkan suasana eksklusif berbeda karena dekat dengan lapangan Golf dan hotel bertaraf internasional.





Begitu masuk lewat gerbang utamanya pengunjung langsung disuguhi pemandangan yang hijau dan menyejukkan. Inilah kelebihan yang tidak ada ditempat lain. Sambil berenang pengunjung dapat menikmati view yang indah.





kolam senang yang berlika-liku. keunikan dan keindahan bermacam landscape ini dapat dinikmati sambil berleha-leha, menghanyutkan diri diatas ban lampung dikolam arus ini


Ini adalah sarana pariwisata dengan konsep edutainment. Dilengkapi dengan prasarana yang lengkap dengan maksud agar pengunjung, khususnya anak-anak, bisa mengasah keterampilan dengan sarana Outbond, dilengkapi fasilitas internet dan lain-lain.





Masih ada sejumlah wahana lain yang bisa dinikmati di Labersa Waterpark, termasuk Racer Slide dan Spiral Slide. Racer Slide adalah empat papan luncur dari gelas fiber yang diposisikan berjajar untuk dipakai balapan meluncur dan mencebur ke kolam dari ketinggian.





Wahana yang mungkin jadi ciri khas Labersa Waterpark adalah Tube Slide. Wahana luncur berbentuk pipa berdiameter sekitar satu meter. Meski sama-sama berpangkal di puncak menara luncur, luncur pipa menawarkan sensasi berbeda.





Jika suka bermain dengan arus, jangan lewatkan Lazy river, wahana wahana air berupa kolam arus yang mengelilingi area seluas 400 hektar.








Jika anak-anak belum pintar untuk berenang tersedia kiddy pool dengan bermacam wahana yang tak kalah mengasyikkannya seperti mini slider, water bucket, water canon dan jungkat-jungkit.

Buah hati juga bisa diajak bermain di Dry Park, wahana permainan anak-anak seperti mandi bola, ayunan dan aneka mainan seru yang merangsang saraf motorik si kecil. Datang dan nikmati fasilitas Labersa Waterpark dengan keluarga.


by : www.krishadiawan.co.cc
 
#96 ·
syang sih air keruh bgt..prmainan ny lyan seru sih,,tapi yg luncuran bergelombang d smping luncuran kuning itu bahaya..udh bnyak yg jdi korban,,bahkan ad yg pernah pingsan...huff,,

tpi overall lmyan luas dan bgus lah...cukup bnyak menyita duit,hehe..sewa loker Rp.5000 trus entrance fee ny kisaran Rp.50.000,belum lgi sewa pelampung ny..15rbuan,,aq jga komplain kamar mandi ny..yg lmyan kecil,,trus gk ad gntungan buat hnduk ato baju gtu..

*cuma berbagi pglaman saat ksana bbrpa wktu lalu,,hehe
 
#102 ·
^^
Bahkan dulu ada isu-isu mengenai accident di tornado dufan itu ... tapi kurang tahu jugalah...
__________________


Btw.... lagi liga Indonesia nih, tadi juga PSPS VS PSJP di Stadion Kaharudin Nasution, Rumbai. Udah dua kali PSPS tanding di kandang sendiri...

Pekanbaru terutama jalan akses menuju Rumbai melalui jembatan Siak I semakin macet gak yaaa,...?? :nuts:
 
This is an older thread, you may not receive a response, and could be reviving an old thread. Please consider creating a new thread.
Top