SkyscraperCity Forum banner

JAKARTA | Jakarta Outer Ring Road 2 Toll Road | 110,4 km | U/C

2M views 6K replies 342 participants last post by  TershJetterax 
#1 · (Edited)


Roads : Cengkareng (SHIA) - Kunciran - Serpong - Cinere - Jagorawi / Cimanggis - Cibitung - Cilincing -> connect to JORR I.

Cinere - Jagorawi section 1 (3.7 km) was operated by January 27, 2012. This is the only operated section so far :bash:

Several related news:

1. http://www.bisnis.com/articles/tol-jorr-2-selesai-dibangun-2015

2. http://harvestcity.free-message-board.com/t480-progress-tol-cimanggis-cibitung-jorr2

Unless I am overlooking it, I don't see JORR II Thread in the forum. So, please post any pictures and informations related to JORR II here.
 
See less See more
1
#7 ·
^^

Kunciran - Serpong lahan nya baru 5%.. yg megang joinan antara Jasa Marga sm Astra Internasional. Itu jg baru diambil alihnya sm Astra dr Pt sebelumnya. Klau Astra + Jasa Marga sih kyknya cukup komit trhdp bisnisnya.. yahh kita lihat saja 3 taun kedepan gimana hehehe.
 
#8 ·
waaah ada thread JORR II :banana:
ruas cinere - jagorawi sendiri kalo gak salah dibagi ke beberapa tahap ya? waktu pulang kuliah sering liat beberapa rumah yang udah dikasih tanda sama P2T, tepatnya di daerah kukusan, jumlahnya cukup banyak, tapi berhubung sekarang udah kerja jadi gak bisa liat perkembangannya lagi deh :D

related news:
http://www.tempo.co/read/news/2012/09/29/083432731/Tol-Cinere-Jagorawi-Ditargetkan-Rampung-2015

Menurut Sinung, pihaknya sedang melakukan lelang secara bertahap untuk pengerjaan konstruksi dasar tol tahap II, Jalan Raya Bogor-Jalan Raya Kukusan, Beji. Yaitu untuk pengerjaan jembatan di Kelurahan Sugutamu 1, 2, dan 3, jembatan di perumahan Pesona Kayangan, dan jembatan Sungai Ciliwung.

Selain itu, ada terowongan di bawah jalan Margonda Raya, on/off ramp di Kelurahan Cisalak Barat, box traffic di perumahan Pelni, dan box crossing untuk rel kereta api. "Semuanya ditargetkan selesai Juni 2013. Sambil pembebasan lahan," katanya.

Sedangkan untuk pengerjaan ruas jalan akan dimulai pada Juni-November 2013. Sehingga ditargetkan pada Desember 2013, tol Cijago seksi II sudah dioperasikan. "Setelah itu, kami fokus ke tahap III," katanya.
Desember 2013? Semoga tepat waktu, karena menurut saya tahap II bisa mengurangi volume kendaraan di Jalan Margonda sampai dengan Tanjung Barat yang cukup padat :bash:
 
#10 ·
waaah ada thread JORR II :banana:
ruas cinere - jagorawi sendiri kalo gak salah dibagi ke beberapa tahap ya? waktu pulang kuliah sering liat beberapa rumah yang udah dikasih tanda sama P2T, tepatnya di daerah kukusan, jumlahnya cukup banyak, tapi berhubung sekarang udah kerja jadi gak bisa liat perkembangannya lagi deh :D

related news:
http://www.tempo.co/read/news/2012/09/29/083432731/Tol-Cinere-Jagorawi-Ditargetkan-Rampung-2015

Desember 2013? Semoga tepat waktu, karena menurut saya tahap II bisa mengurangi volume kendaraan di Jalan Margonda sampai dengan Tanjung Barat yang cukup padat :bash:
sebenarnya agak ga yakin juga bisa selesai sesuai waktu...masalah klasik "pembebasan lahan" masih ada walau UU dan perpres sudah keluar....apalagi ruas Cimanggis - Cibitung yg kalau ngga salah perusahaan Bakrie yang megang konsesinya...sepertinya bakal lama secara perusahaan2 dia banyak yang bermasalah malah menuju collapse katanya...Bakrie juga yang menang konsesi jalan tol Ciawi-Sukabumi yang ga dimulai-mulai walau orang2 bogor dan Sukabumi sudah teriak2 agar segera dibangun..
Dibantu update photo di lapangan ya broo :)
 
#11 ·
Haha, kalau ngliat peta di atas, berbanding sama jalur kereta api eksisting jomplang sekali :). Tapi jalur kereta api di peta di atas masih 'kurang', karena jalur ke Tangerang tidak ada dalam peta :).

Jalur kereta api pakai topologi STAR, kemudian Jalur Tol pakai Topologi MESH.

Tapi approach apapun yang diambil, harus total, gak bisa setengah-setengah :)
 
#17 ·
^^Cimanggis-Cibitung kan belum dibangun Broww. Baru Cinere-Jagorawi saja yg dibangun
 
#18 ·
ruas ini yang megang konsesinya PT Bakrie Toll road kl ngga salah..dan lagi ngga punya uang..jadi jadinya yah kapan-kapan :bash:...padahal salah satu kluster di perumahan elit Raffles hill sudah dibebasin dan diratakan (keliatan dari tol jagorawi)...:nuts:
 
#19 ·
Niat Caplok 6 Tol Bakrie, Hary Tanoe Harus Lapor Menteri PU
Zulfi Suhendra - detikfinance
Senin, 12/11/2012 17:28 WIB
Jakarta - Pemilik MNC Group Hary Tanoesoedibjo melalui anak usahanya yaitu PT Bhakti Investama berminat mengakuisisi semua ruas jalan tol milik grup Bakrie. Apa tanggapan Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian Pekerjaan Umum (PU)?

Kepala BPJT Achmad Ghani Ghazali mengatakan belum mengetahui hal ini. Namun jika benar Hary Tanoe ingin membeli semua ruas tol ini, maka Bos MNC itu harus melapor dahulu kepada Menteri Pekerjaan Umum (Menteri PU) Djoko Kirmanto.

"Kalau merubah pemegang saham BUJT (Badan Usaha Jalan Tol) harus atas izin menteri. Tapi kalau yang dibeli adalah perusahaannya Bakrie, tidak ada mekanisme tersebut," ungkap Ghani dalam pesan singkat yang diterima wartawan, Senin (12/11/12)....

http://finance.detik.com/read/2012/...-tol-bakrie-hary-tanoe-harus-lapor-menteri-pu
 
#23 ·
kemaren sempet liat pekerjaan box tunnel di Jalan Raya Bogor, kontraktornya waskita, tapi karena lagi buru buru jadi cuma section 1 deh yang difoto :bash:

Maap OOT kalau foto2 interchange yg bersinggungan dengan JORR (1) ada ga yg terbaru..? :lol:
interchange ulujami kali ya? sekarang lagi ngebut progressnya untuk W2, nanti kalo lagi lewat difotoin deh :lol:
 
#26 ·
Sections

JORR 2 are divided into several section[1] :
Section Length Main Concession by Remarks
Soekarno-Hatta International Airport - Kunciran 14.1 KM PT Marga Kunciran Cengkareng, a subsidiary of PT Jasa Marga Tbk 2012:Land acquisition, 2013:Construction, 2014:To be operated[2]
Kunciran - Serpong 11.2 KM PT Marga Trans Nusa, a subsidiary of PT Jasa Marga Tbk 2012:Land acquisition, 2013:Construction, 2014:To be operated[2]
Serpong - Cinere[3] 10.1 KM Waskita Karya, Thiess
Cinere - Cimanggis[4] 14.6 KM Translingkar Kita Jaya On January 27, 2012 the 3.7-kilometer Section-I toll road between Cinere and Jagorawi Toll Road had officially opened. The total investment of this section was Rp647 billion ($71.9 million).[5][6]
Cimanggis - Cibitung[7] 25.4 KM Bakrie Toll Road, Plus
Cibitung - Cilincing[8] 33.9 KM Malaysia Trading Development

source : http://en.wikipedia.org/wiki/Jakarta_Outer_Ring_Road_2
 
#29 ·
....
Selain dua ruas tol, Jasa Marga tengah
mengebut proyek tiga ruas tol lagi di tahun
ini, yaitu ruas JORR (Jakarta Outer Ring
Road) W2 Utara seksi Kebon Jeruk-Ciledug,
ruas Gempol-Pandaan dan Surabaya-Mojokerto
seksi IV yaitu Krian-Mojokerto.
Proses konstruksi JORR Seksi Kebon Jeruk-
Ciledug sepanjang 7,8 km telah mencapai
60,5%.
..
"Ketiga ruas ini juga kami
targetkan beroperasi tahun ini, tapi jadwal
pastinya belum bisa ditentukan," ujar Direktur
Utama Jasa Marga, Adityawarman..
sumber:
http://mobile.kontan.co.id/news/jasa-marga-operasikan-dua-ruas-baru-tahun-ini/2013/01/29
 
#35 ·
#34 ·
Jalan Tol Kunciran-Bandara kayaknya udah lagi persiapan tahap konstruksi deh. Tadi saya melihat pembangunan jalan di samping Jalan Tol Sedyatmo dan menemukan rambu Serpong Lewat Jalan Tol terpasang sebagai petunjuk arah di jalan tersebut. (But sorry no pic)
 
#36 ·
tol Kunciran-Bandara kalo gak salah mulai dari exit Alam Sutra di Jalan Tol Jakarta-Tangerang. Mungkin bisa dicek progres di exit tersebut. Kalau di Jalan tol Sedyatmo ada tulisan 'Serpong lewat tol' mungkin bisa berarti JORR 1 ruas W2 (Ulujami-Kembangan) akan segara dibuka #maafOOT
 
Top